0
News
    Home Berita Featured LaLiga Levante Liga Spanyol Real Madrid Sepak Bola Sepak Bola Internasional Spesial

    Live Streaming Real Madrid vs Levante - Link Nonton La Liga/Liga Spanyol di Vidio - Bola net

    6 min read

     

    Live Streaming Real Madrid vs Levante - Link Nonton La Liga/Liga Spanyol di Vidio

    Live Streaming Real Madrid vs Levante - Link Nonton La Liga/Liga Spanyol di Vidio

    Pemain Real Madrid Vinicius Junior pada laga La Liga/Liga Spanyol antara Real Madrid vs Sevilla di Madrid, Spanyol, Sabtu, 20 Desember 2025 (c) AP Photo/Manu Fernandez

    Bola.net - Laga Real Madrid vs Levante pada pekan ke-20 La Liga 2025-2026 akan digelar di Santiago Bernabeu. Laga Liga Spanyol ini akan kick-off Sabtu, 17 Januari 2026, jam 20.00 WIB, live streaming di Vidio.

    Real Madrid tetap diunggulkan karena kualitas skuad dan faktor kandang. Tekanan situasi justru bisa memicu respons cepat, terutama dengan kembalinya sejumlah pemain inti. Akan tetapi, rapuhnya organisasi bertahan membuat peluang kebobolan tetap ada.

    Levante berpeluang memberi perlawanan dan mencetak gol, tetapi kedalaman tim masih menjadi pembeda. Madrid diperkirakan mampu mengamankan tiga poin dengan margin tipis.

    1 dari 3 halaman

    Jadwal Live Streaming Real Madrid vs Levante

    Vidio (c) dok.vidio

    Vidio (c) dok.vidio

    • Kompetisi: La Liga/Liga Spanyol musim 2025-2026
    • Pertandingan: Real Madrid vs Levante
    • Tempat: Santiago Bernabeu
    • Hari, tanggal: Sabtu, 17 Januari 2026
    • Jam kick-off: 20.00 WIB
    • Streaming: Vidio

    PERHATIAN: Live streaming konten sport di Vidio bisa diakses dengan berlangganan. Ada berbagai pilihan paket dengan harga mulai Rp45.000 per bulan. Harga bisa berubah di luar kebijakan redaksi.

    Pertandingan Selanjutnya

    La LigaLa Liga | 17 Januari 2026

    Real MadridReal Madrid

    LevanteLevante

    2 dari 3 halaman

    Head to Head Real Madrid vs Levante

    Catatan pertemuan di La Liga

    • Real Madrid menang: 24
    • Seri: 4
    • Levante menang: 5

    5 pertemuan terakhir

    • 24/09/25 Levante 1-4 Real Madrid
    • 13/05/22 Real Madrid 6-0 Levante
    • 23/08/21 Levante 3-3 Real Madrid
    • 30/01/21 Real Madrid 1-2 Levante
    • 04/10/20 Levante 0-2 Real Madrid

    5 pertandingan terakhir Real Madrid

    • 15/01/26 Albacete 3-2 Real Madrid
    • 12/01/26 Barcelona 3-2 Real Madrid
    • 09/01/26 Atl. Madrid 1-2 Real Madrid
    • 04/01/26 Real Madrid 5-1 Betis
    • 21/12/25 Real Madrid 2-0 Sevilla

    5 pertandingan terakhir Levante

    • 11/01/26 Levante 1-1 Espanyol
    • 04/01/26 Sevilla 0-3 Levante
    • 20/12/25 Levante 1-1 Real Sociedad
    • 18/12/25 Cultural Leonesa 1-0 Levante
    • 09/12/25 Osasuna 2-0 Levante

    3 dari 3 halaman

    Klasemen La Liga/Liga Spanyol

    Komentar
    Additional JS